Sidang Ahok kembali menjadi perhatian di dunia maya,dukungan dari berbagai macam elemen terus berdatangan dari awal persidangan sampai siding ke lima hari ini.
Hal ini terlihat dengan munculnya tagar #FreeAhok di Twitter. Sejauh ini sudah ada 2.919 cuitan dengan tagar tersebut.
(baca: Saksi Pelapor Ahok,Tertankap Foto Bareng Buni Yani Dan Latihan Perang Untuk Makar)
Netizen menyampaikan dukungan kepada Ahok. Misalnya saja, ada netizen yang menyakini bahwa mantan Bupati Belitung Timur itu adalah korban para pendusta.
Selain itu, ada netizen yang menyebut Ahok sebagai lambang perlawanan terhadap korupsi. Ada pula netizen yang yakin bahwa Ahok tidak bersalah dalam perkara dugaan penodaan agama.
“Ahok tidak bersalah, kasus ini dibuat2 oleh mrk yang gak suka Ahok #FreeAhok,” tulis pemilik akun Twitter @asundamai, Selasa (10/1).
Selain itu, beberapa netizen menganggap bahwa Ahok hanyalah korban kriminalisasi, seperti cuitan dari akun @Coolnezzjho “Hentikan kriminalisasi Ahok! Warga DKI tidak begok! #FreeAhok”