Bangke! Anies Menertawakan Bukit Duri yang Banjir

997682
Berbagi di Facebook
Tweet di Twitter

Anies dan pendukung tertawa senang ketika mereka mendengar Warga Bukit Duri kebanjiran. “Buktinya Bukit Duri masih banjir. Hahahahaha,” ujar Anies dalam salah satu celoteh di depan pendukungnya. Pendukungnya menyambut dengan tawa tergelak.

Betapa bahagianya mereka.

Bukit Duri adalah kawasan yang semestinya terkena relokasi, agar proyek normalisasi sungai tidak terhambat. Tapi sebagian warga menolak. Mereka menuntut ke pengadilan. Dimenangkan. Lalu Pemda mengajukan banding, dan kali ini pengadilan memenangkan Pemda.

Baca Juga:

 

 

Para pendukung Anies adalah mereka yang sejak awal memang getol menyuarakan anti penggusuran pada warga Bukit Duir ini. Atas nama hukum proses normalisasi terhenti.

Lalu, seperti sudah diduga, musim hujan tahun ini cukup dasyat terjadi di Indonesia. Dampaknya dirasakan di berbagai daerah. Banjir di mana-mana. Untung saja, di Jakarta sebagian sungai sudah berhasil di normalisasi. Jika tidak, bisa dibayangkan tahun ini Jakarta akan berubah jadi danau besar.

Dalam catatan, sebanyak dua pertiga wilayah yang tadinya biasa terdampak banjir, kini tidak mengalami lagi. Sisanya, karena memang kontur tanah yang cekung dan proses normalisasi sungai yang belum rampung, masih juga terken banjir. Salah satunya adalah warga Bukit Duri.

Apa reaksi pertama seorang calon Gubernur penantang, mendengar ada wilayah Jakarta yang masih terkena banjir? Ngakak!

Mungkin dia menertawakan Ahok, yang sudah bekerja sedemikian keras, ternyata banjir masih ada juga di Jakarta. Mungkin juga menertawakan warga Bukit Duri yang kini sedang berlelah-lelah menghadapi banjir.

Entahlah, apa bagi Anies, banjir memang layak untuk ditertawakan?

Memang, kepala daerah yang diusung PKS selalu punya cara tersendiri untuk merespon banjir yang melanda wilayahnya. Di Jawa Barat, Ahmad Heryawan biasanya menitikkan air mata jika banjir melanda warganya. Di Jakarta, Anies malah kegirangan.

Maklum. Ahmad Heryawan sudah jadi Gubernur dan Anies baru saja jadi calon Gubernur.

Sementara Ahok dan Djarot sedang sibuk menggordinasikan pasukan oranye untuk meredakan dampak limpahan air ini di Bukit Duri ini…

Eko Kuntadhi

(JakartaAsoy/Gerpol)